Himpun Guru Penggerak Lakukan Aksi Perubahan, Ruslan Zainudin Gagas Komunitas Siap Gerak

Sekretaris Dikbud Malut, Amiruddin, menandatangani dukungan komitmen bersama pada program Siap Gerak gagasan Ruslan Zainudin

PENAMALUT.COM, TERNATE – Jumlah guru SMA, SMK dan SLB di Provinsi Maluku Utara sebanyak 5.839 orang. Jumlah tersebut merupakan akumulasi dari guru PNS, non PNS dan PPPK.

Sayangnya, dari jumlah 5.839 orang guru di Maluku Utara, hanya 54 orang yang telah melalui seleksi dan dinyatakan lulus sebagai guru penggerak.

Kondisi ini kemudian menuntut Kepala Bidang Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Maluku Utara, Ruslan Zainudin selaku Reformer Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Kepemimpinan Administrasi Angkatan I tahun 2022 pada Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Malut untuk merancang sebuah gagasan untuk program jangka pendek dengan membentuk komunitas “Siap Gerak” di Kota Ternate.

Siap Gerak adalah akronim dari Akselerasi Desiminasi Program Guru Penggerak. Siap Gerak bertujuan menghimpun semua lulusan guru penggerak di Maluku Utara untuk melakukan aksi nyata perubahan pendidikan.

Selain itu, Siap Gerak adalah komunitas yang dibentuk untuk menyebarkan praktik baik kepada guru lain untuk menjadi guru penggerak sebagaimana moto program guru penggerak yakni, tergerak, bergerak dan menggerakkan.

“Tergerak untuk melakukan perubahan. Bergerak tidak boleh pasif, harus selalu melakukan perubahan, dan menggerakkan komunitas di sekolah maupun di daerahnya,” jelas Ruslan kepada Nuansa Media Grup (NMG) saat ditemui di sela-sela kegiatan komitmen bersama stakeholder internal dan eksternal yang bertempat di SMA Negeri 10 Kota Ternate, Selasa (10/1).

Menurutnya, dalam pelaksanaan kegiatan, komunitas Siap Gerak melakukan aksi nyata dalam kegiatan seperti
lesson study antar sekolah implementasi kurikulum merdeka (IKM) dan sekolah penggerak (SP). Kemudian melakukan diseminasi best practice pada guru non penggerak di sekolah-sekolah IKM dan PSP.

“Siap gerak adalah branding yang diusung untuk menyatakan bahwa alumni guru penggerak siap melakukan aksi perubahan. Selain pada proses pembelajaran juga punya kemampuan untuk mempengaruhi teman guru lain untuk bergabung sebagai guru penggerak,” pungkasnya.

Sekadar diketahui, dalam kegiatan itu dihadiri Sekretaris Dikbud Malut Amiruddin, Ketua Komisi IV DPRD Malut, serta para guru penggerak yang ada di Kota Ternate. (tan/ask)

Respon (408)

  1. Ping-balik: moved here
  2. I keep listening to the news talk about receiving free online grant applications so I have been looking around for the best site to get one. Could you advise me please, where could i acquire some?

  3. Excellent blog here! Also your site loads up very fast! What host are you using? Can I get your affiliate link to your host? I wish my web site loaded up as fast as yours lol

  4. Thanx for the effort, keep up the good work Great work, I am going to start a small Blog Engine course work using your site I hope you enjoy blogging with the popular BlogEngine.net.Thethoughts you express are really awesome. Hope you will right some more posts.

  5. I have been absent for some time, but now I remember why I used to love this blog. Thank you, I will try and check back more often. How frequently you update your website?

  6. Some genuinely excellent information, Gladiola I detected this. “Reprove thy friend privately commend him publicly.” by Solon.

  7. Thank you for the sensible critique. Me & my neighbor were just preparing to do some research about this. We got a grab a book from our local library but I think I learned more clear from this post. I am very glad to see such great info being shared freely out there.

  8. Ping-balik: turners outdoorsman
  9. The subsequent time I learn a blog, I hope that it doesnt disappoint me as much as this one. I mean, I do know it was my option to read, however I truly thought youd have something attention-grabbing to say. All I hear is a bunch of whining about something that you could repair for those who werent too busy searching for attention.

  10. Hello my friend! I want to say that this post is amazing, nice written and include almost all important infos. I’d like to see more posts like this.

  11. Right now it sounds like BlogEngine is the top blogging platform out there right now. (from what I’ve read) Is that what you’re using on your blog?

  12. You could certainly see your expertise in the work you write. The world hopes for more passionate writers like you who are not afraid to say how they believe. Always follow your heart.

  13. I’ve recently started a blog, the info you provide on this site has helped me tremendously. Thanks for all of your time & work. “There is a time for many words, and there is also a time for sleep.” by Homer.

  14. I got what you mean , thankyou for putting up.Woh I am thankful to find this website through google. “I would rather be a coward than brave because people hurt you when you are brave.” by E. M. Forster.

  15. Thanks for sharing superb informations. Your web site is very cool. I’m impressed by the details that you?¦ve on this web site. It reveals how nicely you perceive this subject. Bookmarked this web page, will come back for extra articles. You, my pal, ROCK! I found simply the information I already searched everywhere and simply could not come across. What an ideal website.

  16. It is really a nice and useful piece of info. I’m glad that you shared this helpful info with us. Please keep us informed like this. Thanks for sharing.

  17. Hello, Neat post. There’s an issue together with your site in internet explorer, might test thisK IE still is the market leader and a big part of other folks will leave out your magnificent writing due to this problem.

Komentar ditutup.