Budaya  

Soal Pembentukan Dewan Kebudayaan, Karamat: Itu Bentuk Kedangkalan Berfikir

Anggota Bidang Kebudayaan Karamat, Wawan Ilyas. (Istimewa)

PENA – Rencana pembentukan Dewan Kebudayaan Maluku Utara kembali mendapat penolakan dari Keluarga Malamo Ternate (Karamat). Ketua Bidang Kebudayaan Karamat, Wawan Ilyas menegaskan, rencana pembentukan Dewan Kebudayaan Maluku Utara telah menunjukkan kedangkalan berfikir.

Wawan memaparkan beberapa alasannya atas pernyataan kedangkalan berfikir tersebut. Pertama, dalam Undang-undang tentang Pemajuan Kebudayaan tidak ada kalimat yang mengatur tentang pembentukan dewan di daerah. Kedua, hanya segelintir orang yang merencanakan pembentukan Dewan Kebudayaan Maluku Utara, tapi mengatasnamakan banyak orang. Ketiga, rencana pembentukan Dewan Kebudayaan mengindikasikan bahwa seakan-akan di Maluku Utara tidak ada lembaga atau komunitas kebudayaan yang selama ini peduli dan sudah bergerak mengembangkan kebudayaan daerah.

“Kan kita punya banyak sekali lembaga dan komunitas kebudayaan,” tegas Wawan, Jumat (12/2).

Alumni Pascasarjana UGM Yogyakarta ini mempertanyakan, kebudayaan macam apa yang perlu di-kongres-kan. Menurut Wawan, gerakan semacam ini merupakan kesalahan berfikir yang sangat luar biasa, karena hal itu menggambarkan telah terjadi gerakan merendahkan kebudayaan. Secara ontologis, lanjut Wawan lagi, kebudayaan itu sudah ada, persoalan dikembangkan atau tidak tergantung komitmen dari warga masyarakat.

“Bukan dengan harus membangun lembaga baru atas nama kebudayaan. Keliru itu. Pengalaman yang kita lihat tidak ada komitmen pemerintah dalam membangun relasi bersama banyaknya komunitas di daerah. Ini dulu yang harus diselesaikan dan bukan menciptakan lembaga baru, apalagi itu berbentuk dewan kebudayaan,” paparnya.

Selain itu, Wawan menduga, rencana pembentukan Dewan Kebudayaan seolah-olah menganggap bahwa empat kesultanan di Moloku Kie Raha tidak penting.

“Problem kita selama ini pemerintah masih setengah hati membangun relasi antar pemerintah dengan kesultanan dan komunitas. Itu faktanya. Misalnya, kasus di Ternate sangat jelas. Bahkan temuan beberapa penelitian menunjukkan kesultanan sebagai lembaga adat dan budaya tidak diberikan porsi yang memadai dalam soal pengembangan Ternate sebagai Kota Budaya. Inkonsistensi itu yang mestinya ditelaah. Silahkan baca disertasinya Herman Oesman; Satu Kota Dua Kuasa. Itu sangat jelas,” paparnya.

Bahkan ia bilang, dibidang hukum pengaturan tanah misalnya, sistem nilai yang ada di kesultanan tidak diperhatikan oleh kebijakan-kebijakan kota. Padahal, kita punya Perda Adat Nomor 13 tahun 2009 yang mengatur soal hak ulayatt masyarakat adat kesultanan Ternate.

“Dalam implementasinya tidak ada sama sekali perhatian ke arah sana. Saya juga heran kenapa harus dibentuk dengan alasan bahwa di Malut sekarang minimnya kuantitas lembaga adat dan budaya. Loh bayangkan, mereka bicara kuantitas. Ini kan sangat lucu,” ucapnya.

Ia menambahkan, sebenarnya lembaga seperti Balai Bahasa, BPCB, Dinas Kebudayaa kabupaten/kota maupun provinsi, ditambah empat kesultanan dan komunitas-komunitas budaya itu sudah lebih dari cukup untuk membangun relasi, komunikasi dan berkordinasi. Wawan menegaskan, jangan membentuk Dewan Kebudayaan seakan-akan itu adalah solusinya, apalagi mengklaim sebagai pemersatu. “Kamuflase semua itu,” tegas Wawan.

Wawan juga menyayangkan, beberapa akademisi turut campur dan bahkan mendukung rencana pembentukan Dewan Kebudayaan. Sepertinya, lanjut Wawan, mereka kekurangan referensi dan informasi dalam soal ini.

“Kami tidak ingin kebudayaan itu disederhanakan ke dalam rameang-rameang dan kongres-kongres. Itu hanya menghabiskan uang saja nanti tanpa ada kerja nyata. Belajarlah dari beberapa komunitas yang komitmen dan konsisten dalam bergerak mengembangkan kebudayaan,” pungkasnya. (*)

Respon (50)

  1. I?¦ve been exploring for a little for any high quality articles or blog posts in this sort of space . Exploring in Yahoo I at last stumbled upon this web site. Reading this info So i?¦m happy to express that I’ve a very excellent uncanny feeling I found out exactly what I needed. I so much undoubtedly will make certain to do not fail to remember this web site and provides it a glance regularly.

  2. Ping-balik: molly drug cost,
  3. Undeniably believe that which you said. Your favorite justification appeared to be on the net the easiest thing to be aware of. I say to you, I definitely get irked while people think about worries that they plainly do not know about. You managed to hit the nail upon the top and also defined out the whole thing without having side-effects , people can take a signal. Will likely be back to get more. Thanks

  4. Nearly all of whatever you assert is astonishingly legitimate and that makes me wonder why I had not looked at this with this light previously. Your article truly did turn the light on for me as far as this particular subject matter goes. But at this time there is actually one position I am not too cozy with and while I attempt to reconcile that with the central theme of your position, allow me see what all the rest of the subscribers have to point out.Very well done.

  5. I together with my buddies ended up checking out the best ideas on the website and then suddenly developed an awful feeling I never thanked the blog owner for those tips. Most of the young men ended up certainly passionate to read through all of them and have in fact been taking pleasure in those things. I appreciate you for indeed being very helpful and also for deciding upon this sort of decent issues most people are really desirous to be informed on. My very own honest regret for not saying thanks to sooner.

  6. Nice post. I was checking continuously this blog and I am impressed! Very helpful information specifically the last part 🙂 I care for such information much. I was seeking this particular info for a long time. Thank you and best of luck.

  7. What i don’t understood is in reality how you’re not actually a lot more neatly-liked than you might be now. You’re very intelligent. You know therefore significantly relating to this subject, produced me for my part imagine it from so many numerous angles. Its like men and women aren’t fascinated except it is one thing to accomplish with Lady gaga! Your own stuffs great. At all times handle it up!

  8. Valuable information. Lucky me I discovered your website unintentionally, and I’m surprised why this coincidence did not happened in advance! I bookmarked it.

  9. Thank you for the sensible critique. Me & my neighbor were just preparing to do a little research on this. We got a grab a book from our area library but I think I learned more clear from this post. I’m very glad to see such great information being shared freely out there.

  10. What’s Happening i am new to this, I stumbled upon this I’ve found It positively helpful and it has helped me out loads. I hope to contribute & assist other users like its helped me. Great job.

  11. A large percentage of of whatever you claim is astonishingly precise and it makes me wonder why I had not looked at this with this light before. This particular article truly did turn the light on for me personally as far as this particular subject goes. Nonetheless at this time there is one factor I am not too comfortable with so whilst I make an effort to reconcile that with the actual central idea of the point, permit me observe what all the rest of the subscribers have to say.Well done.

  12. hey there and thank you for your information – I have certainly picked up anything new from right here. I did however expertise some technical points using this site, since I experienced to reload the site many times previous to I could get it to load correctly. I had been wondering if your hosting is OK? Not that I am complaining, but sluggish loading instances times will very frequently affect your placement in google and can damage your quality score if advertising and marketing with Adwords. Anyway I’m adding this RSS to my e-mail and can look out for much more of your respective exciting content. Make sure you update this again soon..

  13. Do you have a spam issue on this site; I also am a blogger, and I was curious about your situation; we have developed some nice procedures and we are looking to trade techniques with other folks, please shoot me an email if interested.

  14. F*ckin¦ tremendous things here. I am very satisfied to peer your post. Thanks a lot and i am taking a look ahead to touch you. Will you please drop me a e-mail?

  15. I cling on to listening to the news bulletin talk about getting free online grant applications so I have been looking around for the most excellent site to get one. Could you advise me please, where could i acquire some?

  16. Having read this I thought it was very informative. I appreciate you taking the time and effort to put this article together. I once again find myself spending way to much time both reading and commenting. But so what, it was still worth it!

  17. Its like you read my mind! You appear to grasp so much about this, like you wrote the guide in it or something. I think that you could do with some p.c. to power the message home a bit, but other than that, that is wonderful blog. An excellent read. I will definitely be back.

  18. Thank you for sharing excellent informations. Your site is very cool. I’m impressed by the details that you have on this web site. It reveals how nicely you perceive this subject. Bookmarked this website page, will come back for extra articles. You, my friend, ROCK! I found just the information I already searched all over the place and simply could not come across. What a perfect web site.

  19. Ping-balik: 다시보기
  20. Ping-balik: 바낸
  21. Hello, you used to write wonderful, but the last several posts have been kinda boringK I miss your tremendous writings. Past few posts are just a bit out of track! come on!

  22. After study a few of the blog posts on your website now, and I truly like your way of blogging. I bookmarked it to my bookmark website list and will be checking back soon. Pls check out my web site as well and let me know what you think.

Komentar ditutup.